Halo sobat Blogger sekalian. Ada yang suka pakai Browser Google Chrome untuk browsing di Android and? Saya salah satu penggemar Google Chrome. Dengan Google Chrome kita dimudahkan dalam sinkronasi dan kecepatan browser yang tentunya cepat! Nah, tapi, sepertinya ada yang monoton dari tampilan Google Chrome, kali ini saya akan merubah tampilan Google Chrome seperti pada PC anda!
Cara merubah Tampilan Google Chrome
- Pertama-tama tentunya kita butuh browsernya dulu. Anda bisa download di Playstore
- Buka Google Chrome
- ketik alamat berikut: chrome://chrome-urls/; di Url bar
- scroll ke bawah, kemudian cari chrome://flags/, lalu tap (klik)
- Di bagian Enable the new NTP pilih Enable
- Terakhir di bagian bawah Google Chrome meminta untuk restart aplikasi. Pilih Relaunch Now.
Dan selamat! Tampilan Google Chrome anda sudah berubah, ini dia contohnya
Nah, selamat mencoba sob. Sekian dulu dari saya. Semoga artikel 'Ubah tampilan Google Chrome for Android Anda' bermanfaat. Wassalam
No comments:
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bahasa yang baik dan sopan. Tidak diizinkan komentar yang berisi SARA, pornografi, kata-kata kasar, dan SPAM